Senin, 14 Maret 2011

Liputan6: RSS 0.92

Liputan6: RSS 0.92


Tim KBRI Tiba di Oarai

Posted:

14/03/2011 19:18 (Tsunami Jepang)
Tim KBRI yang mengunjungi Oarai, Prefektur Ibaraki berhasil menemui warga Indonesia yang terkena bencana. Perjalanan menuju Oarai memakan waktu 7-8 jam.

Ubaid Akui Terima Arahan dari Ba'asyir

Posted:

14/03/2011 18:54 (Terorisme)
Lutfi Haidaroh alias Ubaid, terpidana kasus terorisme, mengaku diarahkan oleh Ustaz Abu Bakar Ba'asyir dalam pelatihan militer di pegunungan Jali, Jantho, Aceh Besar, akhir Januari sampai akhir Februari 2010 lalu.

Ratusan WNI dari Sendai Dievakuasi Besok

Posted:

14/03/2011 18:51 (Tsunami Jepang)
Sekitar 103 WNI asal Sendai yang tiba di Tokyo, Jepang, tadi pagi, akan dievakuasi ke Jakarta pada Selasa (15/3) besok.

Ayah Penadah Hasil Curian Anaknya

Posted:

14/03/2011 18:32 (Pencurian)
Seorang siswa SMK ditangkap personel Polsekta Lamongan karena mencuri sepeda motor. Hasil curian kemudian diserahkan kepada orang tuanya untuk dipasarkan.

Ba'asyir Tolak Hadiri Sidang Lanjutan

Posted:

14/03/2011 18:21 (Terorisme)
Amir JAT Ustaz Abu Bakar Ba'asyir menolak hadir dalam sidang lanjutan hingga JPU mengubah tuduhan terhadap dirinya. Keberatan didasarkan keyakinan terhadap agama.

Rekaman Detik-detik Tsunami Menyapu Miyako

Posted:

14/03/2011 18:17 (Tsunami Jepang)
Seorang kamerawan video amatir berhasil mengabadikan detik-detik terjadinya tsunami yang mulai menyapu Kota Miyako di Prefektur Iwate, Pulau Honsu, Jepang, Jumat (11/3) lalu.

BNN Musnahkan 512 Gram Shabu

Posted:

14/03/2011 18:15 (Narkoba)
Badan Narkotika Nasional (BNN) memusnahkan barang bukti narkoba jenis shabu hasil pengungkapan atas nama tersangka Jailani Abdullah yang ditangkap di Palembang.

Puluhan Pegawai Rutan Jalani Tes Urine

Posted:

14/03/2011 18:06 (Narkoba)
Pemeriksaan dilaksanakan Kementerian Hukum dan HAM untuk mengantisipasi pemakaian narkotik dan obat-obatan berbahaya di lingkungan instansi.

Okto Dicoret dari Daftar Timnas

Posted:

14/03/2011 18:01 (PSSI U-23)
Oktovianus 'Okto' Maniani dicoret dari daftar pemain Timnas U-23 yang diproyeksikan bertarung di ajang Sea Games mendatang. Indisipliner pemain menjadi alasan pencoretan Okto.

Lelaki Itu Suka Memamerkan Alat Kelaminnya

Posted:

14/03/2011 17:55 (Asusila)
Seorang pria babak belur dihajar massa setelah tertangkap basah mengeluarkan alat kelaminnya di depan para pelajar putri di pinggir jalan raya di Kota Semarang.