Berita Aktual |
- Virus China serang komputer pemerintah Jepang
- Pemulihan hutan di Indonesia jadi keharusan
- KSBSI tetap ajukan "judicial review" UU BPJS
- Menlu bertemu Ketua Komnas HAM Myanmar
- Sejuta orang Niger perlu makanan
Virus China serang komputer pemerintah Jepang Posted: 29 Oct 2011 07:19 AM PDT [Jasa Web Design] Sebuah virus yang meyerang komputer-komputer Kedutaan Jepang di berbagai negara didesain untuk mengirim data yang tersimpan dalam komputer tersebut kepada server-server di China, tulis sebuah laporan surat kabar Jepang, Jumat.Virus dengan nama "Backdoor Agent MOF" ini menyerang komputer yang berada di sekitar 10 kedutaan dan konsulat, dan setidaknya dua server yang menerima data |
Pemulihan hutan di Indonesia jadi keharusan Posted: 29 Oct 2011 07:17 AM PDT Tanggamus, Lampung (ANTARA News) - Pemulihan hutan di Indonesia sudah menjadi keharusan sehingga perlu langkah langkah yang semakin baik dengan adanya kerja sama antara masyarakat dan pemerintah, kata Vokal Point Major Groups Initiative of Indigenous People on United Nation Forum on Forest (UNFF) PBB, Hubertus Samangun."Kerusakan hutan harus terus diperbaiki sehingga keutuhannya bisa menjadi |
KSBSI tetap ajukan "judicial review" UU BPJS Posted: 29 Oct 2011 07:16 AM PDT Jakarta (ANTARA News) - Konfederasi Serikat Pekerja/Buruh Sejahtera Indonesia (KSBSI) tetap akan mengajukan judicial review atas Undang-Undang (UU) Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) karena dinilai bertentangan dengan UU Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN).Sekretaris Jenderal Konfederasi Serikat Pekerja/Buruh Sejahtera Indonesia (KSBSI), Togar Marbun, ketika ditanya tanggapannya atas |
Menlu bertemu Ketua Komnas HAM Myanmar Posted: 29 Oct 2011 07:00 AM PDT Jakarta (Jasa Pembuatan Website) - Menteri Luar Negeri (Menlu), Marty Natalegawa, melakukan pertemuan dengan Ketua Komisi Nasional Hak Asasi Manusia Myanmar, U Min Wra, dalam kunjungan kerjanya ke negara itu pada 28-31 Oktober 2011.http://www.blogger.com/img/blank.gifMenurut keterangan resmi dari Kementerian Luar Negeri yang diterima ANTARA News di Jakarta, Sabtu, Marty melakukan pertemuan dan |
Sejuta orang Niger perlu makanan Posted: 29 Oct 2011 06:57 AM PDT Markas PBB (ANTARA News/Xinhua-OANA) - Sebanyak satu juta orang sangat memerlukan makanan setelah Niger, yang dilanda kemarau, nyaris gagal panen, kata wakil juru bicara Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), Eduardo Del Buey, di Markas PBB, New York."Peningkatan seringnya terjadi kemarau di Sahel berarti masyarakat tak punya waktu untuk pulih dari krisis pangan yang lalu," ujarnya dalam taklimat |
You are subscribed to email updates from News, Articles & Reviews To stop receiving these emails, you may unsubscribe now. | Email delivery powered by Google |
Google Inc., 20 West Kinzie, Chicago IL USA 60610 |