Rabu, 02 November 2011

Liputan6: RSS 0.92

Liputan6: RSS 0.92


Kesepian Picu Insomnia

Posted: 02 Nov 2011 05:03 AM PDT

Penelitian - 2011-11-02 18:32:31
Kesepian Picu Insomnia
Ternyata, kesepian juga dapat menyebabkan sulit tidur atau insomnia. Demikian hasil penelitian yang dilakukan oleh para peneliti dari Universitas Chicago, Amerika Serikat, baru-baru ini.


Menpora: Semua Venue SEA Games Selesai

Posted: 02 Nov 2011 05:03 AM PDT

Jelang SEA Games 2011 - 2011-11-02 18:52:59
Menpora: Semua Venue SEA Games Selesai
Meski rampung, Menpora Andi Malarangeng pihaknya hanya menyelesaikan persiapan akhir saja dari pembangunan venue di masing-masing stadion seperti pemasangan alat skoring board dan menara finish dalam cabang olahraga air.

Sajadah Akar Wangi Laku di Negara Timur Tengah

Posted: 02 Nov 2011 05:03 AM PDT

Haji - 2011-11-02 18:20:00
Sajadah Akar Wangi Laku di Negara Timur Tengah
Haji Permintaan sajadah akar wangi dari Pekalongan, Jateng, meningkat hingga 300 persen dibanding hari biasa dari negara-negara Timur Tengah, khususnya Arab Saudi.


Menpora: Peralatan Media Asing Bebas Pajak

Posted: 02 Nov 2011 05:03 AM PDT

SEA Games 2011 - 2011-11-02 18:22:27
Menpora: Peralatan Media Asing Bebas Pajak
Menteri Pemuda dan Olahraga, Andi Mallarangeng mengatakan, presiden telah memerintahkan kepada Menteri Keuangan untuk mengurus soal bea masuk dan pajak impor terkait alat-alat media asing yang mau meliput SEA Games November 201


Pemerintah Siapkan Dana PON XVIII Rp1 T

Posted: 02 Nov 2011 05:03 AM PDT

PON XVIII - 2011-11-02 18:26:33
Pemerintah Siapkan Dana PON XVIII Rp1 T
Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat (Menkokesra) Agung Laksono mengatakan bahwa, total dana yang akan dihabiskan dalam penyelenggaraan Pekan Olahraga Nasional (PON) Ke XVIII 2012 di Riau sekitar Rp 1,5 Triliun.

Barosok Tetap Lestari Sampai Sekarang

Posted: 02 Nov 2011 05:03 AM PDT

Tradisi - 2011-11-02 18:30:00
Barosok Tetap Lestari Sampai Sekarang
Tradisi Transaksi jual beli biasa disebut barosok cukup unik, yakni penjual dan pembeli sama-sama tak bersuara saat tawar menawar harga. Tawar menawar dijalani dengan cara bersalaman di balik kain atau baju.

Determinasi Enrique Pupus Paceklik Gol

Posted: 02 Nov 2011 05:03 AM PDT

Liverpool - 2011-11-02 18:14:00
Determinasi Enrique Pupus Paceklik Gol
Selama lima musim berkecimpung di Inggris, Jose Enrique baru mencetak satu gol saat masih memperkuat Newcastle United. Bersama Liverpool, Enrique kian nafsu memupus nasib buruknya itu.


Korban Tewas Tenggelam Bertambah Satu Orang

Posted: 02 Nov 2011 05:03 AM PDT

Imigran - 2011-11-02 17:55:00
Korban Tewas Tenggelam Bertambah Satu Orang
Imigran Jumlah korban imigran yang tewas tenggelam di perairan Pangandaran Ciamis, Jawa Barat, bertambah satu menjadi delapan orang. Korban meninggal adalah bocah berusia sembilan tahun bernama Mahdi Ali.


Presiden Pesan "Rambo" untuk Kurban

Posted: 02 Nov 2011 05:03 AM PDT

Idul Adha - 2011-11-02 17:55:31
Presiden Pesan "Rambo" untuk Kurban
Idul Adha Jelang Hari Raya Idul Adha atau Hari Raya kurban, pesanan sapi di peternakan sapi di Kecamatan Purworejo, Kota Pasuruan, Jawa Timur, meningkat. Seekor sapi super dengan berat 1,4 ton dipesan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono.


Enam Saksi Dihadirkan Pada Sidang Bom Bunuh Diri

Posted: 02 Nov 2011 05:03 AM PDT

Terorisme - 2011-11-02 17:50:00
Enam Saksi Dihadirkan Pada Sidang Bom Bunuh Diri
Terorisme Sidang kasus bom bunuh diri di Masjid Ad-Zikra Polres Cirebon digelar di Pengadilan Negeri Tangerang, Banten, mendengarkan keterangan enam orang saksi.

Enam Film Pendek Menang di FISFIC

Posted: 02 Nov 2011 04:53 AM PDT

Film - 2011-11-02 17:46:53
Enam Film Pendek Menang di FISFIC
Film Keenam tim yang memenangkan festival ini nantinya berkesempatan mereealisasikan cerita mereka ke dalam bentuk film. Filmnya bakal diputar di International Fantastic Film Festival 2011.

Antisipasi Banjir, Pemerintah Bangun Tanggul

Posted: 02 Nov 2011 04:34 AM PDT

Cuaca Buruk - 2011-11-02 17:45:41
Antisipasi Banjir, Pemerintah Bangun Tanggul
Cuaca Buruk Memasuki musim penghujan, pemerintah membangun tanggul sungai baru sepanjang kurang lebih 100 meter dengan ketinggian empat meter dari permukaan sungai di wilayah Perumahan IKPN Bintaro, Jakarta Selatan.

Sukses <i>Rebound</i>, Hang Seng Ditutup Naik

Posted: 02 Nov 2011 04:28 AM PDT

Saham - 2011-11-02 17:40:00
Sukses <i>Rebound</i>, Hang Seng Ditutup Naik
Saham Indeks Hang Seng pada perdagangan hari ini ditutup naik 1,88 persen menjadi 19.733,71 basis poin. Pergerakan bursa Hong Kong untuk perdagangan esok hari diperkirakan masih sulit diprediksi.


Atut-Rano Akan Dilaporkan ke Panwaslu dan MK

Posted: 02 Nov 2011 04:28 AM PDT

Pilkada Banten - 2011-11-02 17:36:30
Atut-Rano Akan Dilaporkan ke Panwaslu dan MK
Pilkada Banten Pasangan calon Gubernur Banten, Wahidin-Irna dan Jajuli-Muzaki, akan melaporkan kecurangan dalam Pemilukada Provinsi Banten kepada Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) dan Mahkamah Konstitusi.


Pemain Timnas Kembali Berlatih di Manahan

Posted: 02 Nov 2011 04:24 AM PDT

Jelang Qatar vs Indonesia - 2011-11-02 17:35:00
Pemain Timnas Kembali Berlatih di Manahan
Jelang Qatar vs Indonesia Pada latihan kedua ini pelatih Wim Rijsbergen fokus pada pemulihan fisik dan menambah porsi latihan yakni kerja sama antar-pemain.


Perancang Wisma Atlet Diminta Kerja Cepat

Posted: 02 Nov 2011 04:24 AM PDT

Suap Sesmenpora - 2011-11-02 17:31:29
Perancang Wisma Atlet Diminta Kerja Cepat
Suap Sesmenpora Forest Jieprang mengenal Mohammad El Idris sejak duduk di bangku kuliah di Institut Teknologi Bandung (ITB). Dia merancang wisma atlet SEA Games hanya dalam waktu sebulan.

Pascabom Bali, Umar Patek Berkeliaran di Jakarta

Posted: 02 Nov 2011 04:15 AM PDT

Terorisme - 2011-11-02 17:28:25
Pascabom Bali, Umar Patek Berkeliaran di Jakarta
Terorisme Setelah kasus Bom Bali, Umar Patek, Budi, dan Heri Kuncoro, berkeliaran di Jakarta, Bekasi, dan Banten. Mereka sempat menggelar latihan menembak di Lebak, Banten.


Dua Jemaah Inggris Tewas dalam Kebakaran Bus

Posted: 02 Nov 2011 03:57 AM PDT

Haji 2011 - 2011-11-02 17:22:00
Dua Jemaah Inggris Tewas dalam Kebakaran Bus
Haji 2011 Sebanyak dua orang, yang terdiri dari seorang pria dan wanita ditemukan meninggal di dalam bus yang terbakar saat membawa 30 jemaah Haji dari Inggris di jalan tol Haramain dekat Jembatan Tahlia pada Selasa (2/11) dini hari.


Jaksa Tolak Eksepsi Tersangka Korupsi PLTS

Posted: 02 Nov 2011 03:57 AM PDT

Korupsi - 2011-11-02 17:24:45
Jaksa Tolak Eksepsi Tersangka Korupsi PLTS
Korupsi Dalam eksepsinya, Timas Ginting menilai KPK tak berwenang menangani perkaranya. Alasannya karena tindak pidana yang dilakukan dirinya tak sampai Rp 1 miliar. Jaksa menolak eksepsi tersebut.

Bursa Korea Gagal Sentuh 1.900 Poin

Posted: 02 Nov 2011 03:47 AM PDT

Saham - 2011-11-02 17:18:34
Bursa Korea Gagal Sentuh 1.900 Poin
Saham Indeks Kospi pada perdagangan hari ini ditutup turun 0,61 persen menjadi 1.898,01 basis poin. Pergerakan bursa Korea hingga akhir pekan ini diperkirakan masih berpeluang.


Nikkei Ditutup Melemah

Posted: 02 Nov 2011 03:47 AM PDT

Saham - 2011-11-02 17:07:38
Nikkei Ditutup Melemah
Saham Kentalnya sentimen negatif dari pernyataan referendum yang dikemukakan Yunani membuat bursa Jepang pada perdagangan hari ini ditutup melemah. Indeks Nikkei melemah 2,2 persen menjadi 8.640,42 basis poin.


Kereta Tabrak Bajaj, Dua Orang Tewas

Posted: 02 Nov 2011 03:47 AM PDT

Kecelakaan - 2011-11-02 17:09:00
Kereta Tabrak Bajaj, Dua Orang Tewas
Kecelakaan Kecelakaan di perlintasan kereta api tanpa palang pintu terjadi di Jalan Administrasi Negara, Tanah Abang, Jakarta Pusat. Sopir bajaj, Amang, dan penumpangnya, Aprilia Yuningsih, tewas di tempat.


Cassano Jalani Operasi Jantung?

Posted: 02 Nov 2011 03:44 AM PDT

AC Milan - 2011-11-02 16:56:00
Cassano Jalani Operasi Jantung?
AC Milan Isu terkini seputar kondisi striker AC Milan Antonio Cassano yang masih terbaring di rumah sakit. Media massa Italia menengarai jika untuk memulihkan kondisinya, Peterpan harus menjalani operasi jantung.


Terdorong Bursa Asia dan Eropa, IHSG Ditutup Naik

Posted: 02 Nov 2011 03:44 AM PDT

Saham - 2011-11-02 16:55:37
Terdorong Bursa Asia dan Eropa, IHSG Ditutup Naik
Saham Terdorong penguatan bursa regional Asia dan Eropa, Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG ditutup naik 78,02 poin atau 2,12 persen ke level 3.763,03. Beberapa hari ke depan, IHSG diproyeksi cenderung terkoreksi.


Referendum Tentukan Nasib Yunani di Uni Eropa

Posted: 02 Nov 2011 03:36 AM PDT

Yunani - 2011-11-02 16:30:41
Referendum Tentukan Nasib Yunani di Uni Eropa
Yunani PM Yunani George Papandreou meleparkan referendum pada rakyatnya untuk menentukan apakah mau menerima bantuan dari Uni Eropa atau tidak. Keputusan itu dinilai partai pendukung Papandreou akan membahayakan keanggotan Yunani dalam Uni Eropa.