Senin, 05 Maret 2012

Berita Aktual

Berita Aktual


Meluncur Bulan April, BMW Banderol M5 Rp 1,9 Miliar

Posted: 04 Mar 2012 10:52 PM PST

Jakarta - BMW akhirnya akan meluncurkan salon mewah dengan performa tinggi M5 di Indonesia pada bulan April. Generasi kelima dari salon mewah ini akan diluncurkan dengan harga Rp 1,988 miliar sebelum pajak.Dalam siaran pers BMW, M5 terbaru mengusung mesin V8 baru berkapasitas 4,4 liter dan dilengkapi dengan M TwinPower Turbo (terdiri dari Twin Scroll Twin Turbo, exhaust manifold yang

Mars Bersinar Terang Malam Ini

Posted: 04 Mar 2012 07:33 PM PST

JAKARTA, KOMPAS.com - Malam ini adalah malam terbaik untuk menyaksikan Mars. Planet tersebut akan tampak merah terang dan bisa dilihat tanpa teleskop. Kecerlangan Mars malam ini terkait dengan proses revolusi Mars mengelilingi Matahari yang kadang membawanya menuju titik terdekat dengan planet lain. Pada Sabtu (3/3/3012) lalu, Mars mencapai oposisi dengan Bumi. Oposisi Mars berarti kondisi