Jumat, 16 Maret 2012

Berita Aktual

Berita Aktual


Serangga Bisa Jadi Solusi Hadapi Bencana Kelaparan

Posted: 15 Mar 2012 07:24 PM PDT

WASHINGTON - Ketika dunia terancam bencana  kelaparan, bagaimana cara mengatasinya dengan cepat? Menurut PBB, serangga bisa saja menjadi jawaban kunci untuk pertanyaan tersebut.Manusia membutuhkan kalori dan protein. Salah satu cara memperolehnya adalah dengan makan daging, tapi ini bukan merupakan cara yang efisien. Pasalnya, ternak seperti sapi dan kambing harus memakan